- VISI
- Mampu melaksanakan ibadah sesuai dengan agamanya masing-masing dengan konsisten.
- Memiliki sikap menghormati guru, antar teman dan lain sebagainya
- Memiliki sikap saling membantu antar sesama
- Mampu berkompetisi dalam bidang akademik dan non akademik
- Mampu bersaing masuk perguruan tinggi negeri dan swasta yang berkualitas
- Mampu menunjukan semangat berprestasi
- Memiliki rasa ingin tahun yang tinggi
- Mampu menghargai hasil karya orang lain
- Mampu menyediakan tempat sampah berdasarkan jenis sampahnya, dan mampu memfaatkannya sesuai dengan fungsi.
- Mampu membangun kegiatan apotek hidup di sekolah.
- Mampu mengkondisikan kegiatan ekstrakulikuler berbasis lingkungan, seperti kelompok hijau, pecinta alam dan sejenisnya.
- MISI
Misi SMA Negeri 1 Maja adalah :
- Membangun kepribadian yang beriman dan bertaqwa
- Menumbuhkembangkan peserta didik yang sehat guna meningkatkan kualitas diri bagi perannya dimasa mendatang
- Mengimbangi penguasaan pengetahuan dan teknologi dengan berbasis pada nilai-nilai agama dan budaya bangsa
- Membangun profesionalisme pendidik dan tenaga kependidikan dalam membangun tugasnya
- Merealisasikan arah pendidikan yang adaftif terhadap perubahan global serta peduli dan berwawasan lingkungan
